Saya ingin bertanya tentang hukum Islam mengenai seorang pemuda berumur 16 tahun yang meminum suatu obat untuk bunuh diri, namun ia tidak mati dan selamat. Ketika itu, ia tidak tahu hukum Islam tentang apa yang hendak dilakukannya itu. Apakah ia masih bisa bertaubat?.. Selengkapnya
Apa hukum hadiah, atau sampel obat, atau undangan di hotel-hotel dari perusahaan obat yang kami terima, karena profesi kami sebagai dokter? Apa hukum memanfaatkan hadiah-hadiah itu, seperti dengan menghadiahkan atau menjualnya?.. Selengkapnya
Alhamdulillah, Allah mengaruniakan kepada saya kesempatan untuk melaksanakan umrah pada tahun lalu bersama suami saya dan ibunya. Masalahnya, ibu suami saya memberikan perlakuan yang sangat buruk kepada saya. Bahkan itu juga ia lakukan di depan suami saya. Pada tahun ini, suami saya kembali ingin menunaikan umrah, dan ibunya juga ingin ikut serta. Saya.. Selengkapnya
Assalamu`alaikum warahmatullâhi wabarakatuh.
Bapak dan ibu saya ingin menikahkan saya dengan seorang gadis dari lingkungan kerabat saya, dan saya tidak menyetujui pernikahan itu. Namun kedua orang tua saya bersikeras mempertahankan pendapat mereka. Apa yang harus saya lakukan? Mohon berikan saya fatwa. Jazâkumullâhu khairan.
.. Selengkapnya
Apa kriteria untuk memilih pemimpin negara saya agar saya diridhai oleh Allah dalam pilihan saya? Bagaimana saya menetapkan seorang calon sebagai orang yang taat beragama dan shalih atau tidak?.. Selengkapnya
Saya seorang wanita yang sudah menikah. Suami saya pernah berduaan dengan pembantu kami. Bagaimana pendapat Anda? Saya mengharapkan jawaban Anda. Jazâkumullâhu khairan... Selengkapnya
Apa hukum memasarkan mobil dengan sistem lotere, dan uang yang terkumpul dari kegiatan itu digunakan untuk membangun Masjid bagi kaum muslimin? Untuk diketahui, permainan itu tidak dimenangkan kecuali oleh satu orang... Selengkapnya
Anak saudari saya berumur delapan belas tahun mengalami kecelakaan. Pihak kedua yang mengalami kecelakaan dengannya yang salah. Karena pada saat itu ia sedang mabuk. Dia adalah pendatang. Ketika polisi melakukan olah Tempat Kejadian Perkara, mereka memutuskan bahwa laki-laki asing itu bersalah. Polisi mengatakan kepadanya bahwa ia harus membayar denda,.. Selengkapnya
Ada sebuah buku berjudul "Dajjal dan Perang Masa Depan", karya Muhammad Isa Dawud. Dalam buku ini, penulisnya mengatakan bahwa Dajjal akan keluar dari Segitiga Bermuda. Bagaimana pendapat Anda tentang masalah ini?.. Selengkapnya
Kami ingin mengetahui sebab pengharaman menikahi bibi, dari sisi psikologis, moral, dan sosial. Kita mengetahui bahwa terdapat banyak nas qath`i (absolut) yang berbicara tentang masalah ini. Terima kasih... Selengkapnya